Senin, 31 Juli 2023

Cara Menonaktifkan TCP/IPv6 di Windows 10/11

Cara Menonaktifkan TCP/IPv6 di Windows 10/11
 IPv6 (Internet Protocol version 6) adalah versi Internet Protocol yang lebih baru dari IPv4. Salah satu perbedaan utama adalah panjang IP address. IPv4 menggunakan alamat 32-bit dan dapat menghasilkan hingga 4 miliar alamat unik, sedangkan IPv6 menggunakan alamat 128-bit dan dapat menghasilkan 340 undecillion (1036) alamat unik. Namun, jika IPv6 menyebabkan masalah, anda dapat menonaktifkannya

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menonaktifkan-tcpipv6-di-windows.html

Cara Import Update ke WSUS Menggunakan PowerShell

Cara Import Update ke WSUS Menggunakan PowerShell
 Microsoft telah mengubah proses mengimport update ke WSUS (Windows Server Update Services). Sekarang, pengguna dapat menjalankan perintah PowerShell untuk mengimport update ke WSUS. Untuk itu, artikel ini akan menunjukkan cara mengimport update ke WSUS menggunakan PowerShell.Cara Import Update ke WSUS Menggunakan PowerShellSebelumnya, WSUS menyediakan opsi untuk mengimport update dari Microsoft

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-import-update-ke-wsus-menggunakan.html

Minggu, 30 Juli 2023

Mengatasi Device Manager Diblokir oleh Administrator di Windows 10/11

Mengatasi Device Manager Diblokir oleh Administrator di Windows 10/11
 Device Manager di system operasi Windows memungkinkan pengguna untuk melihat dan mengontrol hardware yang terpasang di komputer mereka. Anda juga dapat menggunakan utilitas ini untuk mengupdate driver, menguninstall driver atau me-roll back driver perangkat anda. Namun, beberapa pengguna Windows melaporkan bahwa mereka tidak dapat membuka Device Manager karena telah diblokir oleh administrator

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/mengatasi-device-manager-diblokir-oleh.html

Bisakah Hacker Membuat Hotspot WiFi Palsu?

Bisakah Hacker Membuat Hotspot WiFi Palsu?
 Permintaan akan Internet dapat mengarahkan sebagian pengguna kemanapun mereka dapat mengakses hotspot Internet. Tapi, bisakah hacker membuat hotspot WiFi palsu? Pada artikel ini, saya akan menjawab pertanyaan ini dan menjelaskan bagaimana pengguna Internet dapat mencegah diri mereka dari kerentanan terhadap hotspot palsu dan publik. Saya juga akan memberi anda tips tentang cara mengidentifikasi

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/bisakah-hacker-membuat-hotspot-wifi.html

Cara Menggabungkan Dua SSD Menjadi Satu Drive di Windows 10/11

Cara Menggabungkan Dua SSD Menjadi Satu Drive di Windows 10/11
 Ketika SSD (Solid-state drive) mulai populer di awal tahun 2000-an dan menjadi pilihan utama tempat menginstall OS atau sebagai tempat penyimpanan data, memiliki SSD sama seperti memiliki barang mewah. Semakin besar kapasitas penyimpanannya, maka semakin besar pula dana yang perlu anda siapkan. Namun, beberapa bulan terakhir ini, harga sebuah SSD menukik tajam. Anda bisa mendapatkan sebuah SSD

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menggabungkan-dua-ssd-menjadi-satu.html

Memperbaiki Error 0x80070643 Windows Update di Windows 10/11

Memperbaiki Error 0x80070643 Windows Update di Windows 10/11
 Error 0x80070643 Windows Update adalah error code umum yang dapat muncul di layar komputer Windows anda selama instalasi update Windows. Jika anda menghadapi masalah ini, maka artikel ini akan dapat membantu anda mengatasinya.Error code 0x80070643 adalah error yang disebabkan selama proses instalasi update dan ini mungkin disebabkan oleh masalah dari sisi server. Anda dapat mencoba kembali

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-0x80070643-windows.html

Sabtu, 29 Juli 2023

Cara Rebuild Search Index di Windows 10/11

Cara Rebuild Search Index di Windows 10/11
 Jika anda menemukan bahwa hasil pencarian hilang, tidak lagi valid, atau salah, maka kemungkinan Search Index tidak up to date. Dalam hal ini, anda dapat me-rebuild Search Index secara manual untuk memaksanya diupdate. Dalam artikel ini, saya akan menunjukkan kepada anda dua cara untuk me-rebuild Search Index jika tidak berfungsi sebagaimana mestinya, pada perangkat Windows 10 atau Windows 11

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-rebuild-search-index-di-windows.html

Jumat, 28 Juli 2023

Memperbaiki Error We couldn’t find any drives. To get a storage driver, click Load Driver

Memperbaiki Error We couldn’t find any drives. To get a storage driver, click Load Driver
 Saat anda menginstall Windows 10 atau Windows 11, anda mungkin mendapati hard disk atau partisi anda tidak terdeteksi dengan pesan error We couldn’t find any drives. To get a storage driver, click Load Driver.Ini bisa membuat anda menjadi lebih frustasi ketika anda mengklik Load driver, anda mendapatkan pesan error lainnya yang mengatakan No drives were found. Click Load Driver to provide a mass

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-we-couldnt-find-any.html

Memperbaiki Opsi Bass Boost Tidak Ada di Windows 10/11

Memperbaiki Opsi Bass Boost Tidak Ada di Windows 10/11
 Anda dapat meningkatkan pengalaman musik anda dengan meningkatkan volume maksimum pada PC anda atau anda juga dapat meningkatkan volume laptop. Untuk itu, anda juga dapat memperkuat bass untuk perangkat audio anda. Tetapi jika anda tidak mendapatkan bass dari perangkat audio anda atau anda tidak menemukan opsi Bass Boost di pemgaturan  Sound anda di Windows 10 atau Windows 11, maka artikel ini

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-opsi-bass-boost-tidak-ada.html

Memperbaiki Error This device is requesting a PCI interrupt but is configured for an ISA interrupt

Memperbaiki Error This device is requesting a PCI interrupt but is configured for an ISA interrupt
 Pada artikel ini, saya akan menunjukkan kepada anda cara memperbaiki error code 36 pada Device Manager, dengan pesan error This device is requesting a PCI interrupt but is configured for an ISA interrupt (or vice versa) di Windows 10 atau Windows 11. Utilitas Device Manager terkadang menampilkan error aneh yang sulit dipahami oleh pengguna. Error code 36 pada Device Manager ini tidak dapat

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-this-device-is.html

Kamis, 27 Juli 2023

Memperbaiki Thumbnail Tidak Muncul di Windows 10/11

Memperbaiki Thumbnail Tidak Muncul di Windows 10/11
 Gambar thumbnail memungkinkan anda untuk dengan mudah melihat pratinjau gambar dengan ekstensi file seperti .JPG, .PNG dan lainnya tanpa harus membuka file gambar sebenarnya. Namun, terkadang thumbnail dapat berhenti berfungsi sehingga menyulitkan anda dalam menemukan file yang anda cari. Pada artikel kali ini, saya akan membantu anda mengatasi masalah thumbnail yang berhenti berfungsi di

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-thumbnail-tidak-muncul-di.html

Memperbaiki Phone Link Tidak Menghasilkan QR code atau PIN di Windows 10/11

Memperbaiki Phone Link Tidak Menghasilkan QR code atau PIN di Windows 10/11
 Jika Phone Link tidak menghasilkan QR code atau PIN di PC Windows 10 atau Windows 11 anda, maka baca artikel ini untuk mengetahui cara memperbaiki masalahnya. Beberapa pengguna melaporkan bahwa mereka menghadapi masalah ini dimana aplikasi Phone Link tidak akan menghasilkan QR code atau PIN untuk mereka. Saat mereka mencoba membuat QR code atau PIN, tidak ada yang terjadi dan pesan error berikut

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-phone-link-tidak.html

Rabu, 26 Juli 2023

Memperbaiki Error The IO operation at logical block address for Disk 0 was retried, Event ID 153

Memperbaiki Error The IO operation at logical block address for Disk 0 was retried, Event ID 153
 Jika anda sering menghadapi freezing dan crash dengan error BSOD atau error Boot Device Not Found, dan anda membuka Event Viewer Windows, anda mungkin melihat pesan error The IO operation at logical block address for Disk 0 was retried, Event ID 153. Error ini menunjukkan mungkin ada Bad Block pada hard disk anda, akibatnya system anda gagal berfungsi seperti yang diharapkan.Memperbaiki Error

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-io-operation-at.html

Cara Menjalankan System Diagnostics di Windows 10/11

Cara Menjalankan System Diagnostics di Windows 10/11
 Microsoft telah menyertakan banyak tool untuk membantu anda mengidentifikasi potensi masalah yang mungkin memengaruhi komputer Windows anda. Salah satu tool tersebut adalah System Information Tool. Dengan bantuan tool ini, anda dapat memperoleh informasi tentang hardware system anda.Fitur yang kurang diketahui dari tool ini adalah kemampuannya untuk menjalankan System Diagnostics yang

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menjalankan-system-diagnostics-di.html

Memperbaiki File Explorer Terus Restart di Windows 10/11

Memperbaiki File Explorer Terus Restart di Windows 10/11
 Jika anda menghadapi masalah pada dengan Windows Explorer dimana File Explorer terus menerus restart pada PC Windows 10 atau Windows 11 anda, maka baca artikel ini untuk mengetahui cara memperbaiki masalah tersebut.Beberapa pengguna Windows telah melaporkan bahwa File Explorer mereka terus restart secara acak saat startup. Perilaku tiba-tiba ini terkadang menyebabkan ikon taskbar direfresh

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-file-explorer-terus-restart.html

Selasa, 25 Juli 2023

Memperbaiki Error The device, \Device\Harddisk0\DR0, has a bad block, Event ID 7

Memperbaiki Error The device, \Device\Harddisk0\DR0, has a bad block, Event ID 7
 Ketika dihadapkan dengan banyaknya error pada komputer Windows, beberapa pengguna akan pergi ke Event Viewer untuk memepriksa setiap event. Jika anda menemukan Event ID 7 dengan pesan error yang menyatakan bahwa The device, \Device\Harddisk0\DR0, has a bad block, maka artikel ini akan membantu anda. Selain itu, pengguna lainnya juga melihat error ini ketika komputer mereka gagal booting dengan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-device.html

Senin, 24 Juli 2023

Cara Mengatasi Laptop Overheat

Cara Mengatasi Laptop Overheat
 Ketika laptop overheat atau mengalami panas yang berlebih, performa atau kinerja komputer akan terpengaruh. Hal tersebut menyebabkan laptop menjadi lambat, lemot, freezing dan sulit untuk digunakan. Oleh karena itu, anda perlu menjaga laptop anda tetap dalam kondisi yang baik. Pada artikel ini, saya akan membahas masalah ini dan memberikan tips tentang cara mengatasi laptop Windows yang

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-mengatasi-laptop-overheat.html

Inilah Fitur Baru Windows 11 23H2

Inilah Fitur Baru Windows 11 23H2
 Ketika Microsoft bersiap untuk meluncurkan Windows 11 23H2 dalam waktu dekat, mereka telah mengembangkan sejumlah fitur inovatif yang bertujuan untuk meningkatkan pengalaman pengguna, mengoptimalkan alur kerja dan memperkenalkan fungsionalitas generasi berikutnya.Artikel ini akan mengeksplorasi fitur-fitur Windows 11 23H2, mulai dari upgrade dari dynamic lighting hingga Windows Copilot.Fitur

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/inilah-fitur-baru-windows-11-23h2.html

Memperbaiki Office di Windows 10/11

Memperbaiki Office di Windows 10/11
 Apakah instalasi Microsoft Office anda rusak? Apakah program Office anda tidak berfungsi dengan baik? Dalam hal ini, daripada melakukan instal ulang Office yang tentunya menghabiskan waktu anda, anda mungkin ingin memperbaiki instalasi Microsoft Office 2021/2019 atau Office 365 terlebih dahulu. Berikut langkah-langkah yang harus anda lakukan untuk memperbaiki edisi Microsoft Office, Office for

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-office-di-windows-1011.html

Minggu, 23 Juli 2023

Memperbaiki Tidak Dapat Klik Kanan pada Desktop di Windows 10/11

Memperbaiki Tidak Dapat Klik Kanan pada Desktop di Windows 10/11
 Jika anda tidak dapat mengklik kanan desktop di Windows 10 atau Windows 11, maka anda dapat mengikuti beberapa metode pemecahan masalah berikut untuk mencoba memperbaiki masalah tersebut. Masalah ini dapat disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk malware, adware, pengaturan yang salah atau hal lainnya. Berikut adalah beberapa solusi yang dapat anda coba.Memperbaiki Tidak Dapat Klik Kanan pada

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-tidak-dapat-klik-kanan-pada.html

Sabtu, 22 Juli 2023

Cara Menampilkan atau Menyembunyikan Tombol Copilot di Taskbar Windows 11

Cara Menampilkan atau Menyembunyikan Tombol Copilot di Taskbar Windows 11
 Windows Copilot adalah fitur baru dan asisten AI untuk perangkat Windows 11 yang terintegrasi dengan Bing Chat serta plugin pihak pertama dan ketiga. Anda dapat mengklik ikon Windows Copilot di Taskbar untuk menjalankan asistennya, dan kemudian akan muncul sebagai side bar di bagian kanan layar. Ini memungkinkan anda untuk menggunakannya saat bekerja dengan program atau aplikasi lainnya.Secara

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menampilkan-atau-menyembunyikan_23.html

Memperbaiki Error BSOD INACCESSIBLE BOOT DEVICE di Windows 10/11

Memperbaiki Error BSOD INACCESSIBLE BOOT DEVICE di Windows 10/11
 Jika anda mengalami error blue screen INACCESSIBLE_BOOT_DEVICE setelah mengupgarde Windows 10 atau Windows 11 anda atau setelah menggunakan opsi Reset, maka artikel ini memiliki solusi yang dapat membantu anda mengatasi masalah tersebut.Bug check INACCESSIBLE_BOOT_DEVICE biasanya menunjukkan bahwa system operasi Windows telah kehilangan akses ke partisi system selama proses booting. Akibatnya,

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-bsod-inaccessible.html

Jumat, 21 Juli 2023

Memperbaiki Error You require permission to make changes to this folder di Windows 10/11

Memperbaiki Error You require permission to make changes to this folder di Windows 10/11
 Jika anda menghadapi pesan Folder Access Denied, You require permission to make changes to this folder saat mencoba menghapus file yang berada di dalam folder tertentu, maka artikel ini akan membantu anda untuk mengubah pesan error folder ini. Anda mungkin juga mendapatkan pesan error serupa saat menyalin atau menghapus file di dalam folder tersebut. Biasanya, masalah ini disebabkan oleh masalah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-you-require.html

Memperbaiki Mouse Stuck di Pojok Layar di Windows 10/11

Memperbaiki Mouse Stuck di Pojok Layar di Windows 10/11
 Jika kursor mouse anda stuck atau macet di pojok layar di Windows 10 atau Windows 11 anda, maka anda dapat mencoba beberapa solusi yang disarankan dalam artikel ini. Masalah ini pada umumnya bisa disebabkan oleh berbagai faktor seperti driver yang rusak, file system yang rusak atau konflik dengan aplikasi background. Di bawah ini, saya telah menyediakan daftar solusi yang dapat anda coba untuk

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-mouse-stuck-di-pojok-layar.html

Cara Menampilkan atau Menyembunyikan Tombol Restart di Windows 10/11

Cara Menampilkan atau Menyembunyikan Tombol Restart di Windows 10/11
 Jika anda ingin menyembunyikan tombol Restart di Windows 10 atau Windows 11, maka artikel ini akan membantu anda. Dimungkinkan untuk menampilkan atau menyembunyikan tombol Restart dari Start Menu, login screen Windows dan dari menu Win + X. Untuk melakukannya, anda dapat menggunakan metode Group Policy Editor dan Registry Editor. Harap diingat bahwa melakukan perubahan pada Registry Editor dapat

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menampilkan-atau-menyembunyikan.html

Kamis, 20 Juli 2023

Cara Mengaktifkan Windows 11 Mica pada Chrome di Windows 11

Cara Mengaktifkan Windows 11 Mica pada Chrome di Windows 11
 Google Chrome versi 115 telah dilengkapi dengan fitur baru yang memungkinkan pengguna untuk menggunakan material Windows Mica. Material Windows Mica adalah elemen desain yang meningkatkan personalisasi pengguna. Untuk mengakses fungsi ini, pengguna diharuskan untuk masuk ke menu Chrome flags dan mengaktifkannya secara manual.Mica adalah fitur desain khas yang tidak hanya buram tetapi menyatu

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-mengaktifkan-windows-11-mica-pada.html

Cara Menggunakan Cellular saat Wi-Fi Lambat di Windows 11

Cara Menggunakan Cellular saat Wi-Fi Lambat di Windows 11
 Artikel ini menunjukkan cara menggunakan Cellular saat Wi-Fi buruk di PC Windows 11. Ini adalah fitur asli Windows 11 yang dapat membantu jika koneksi data seluler anda lebih cepat daripada jaringan Wi-Fi di suatu area atau anda terhubung dengan koneksi Wi-Fi yang lebih lambat. Jika perangkat Windows 11 anda mendukung kartu SIM, maka anda dapat menggunakan fitur bawaan Windows 11 ini.Fitur ini

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menggunakan-cellular-saat-wi-fi.html

Memperbaiki Office 365 Error AADSTS51004, The user account does not exist in the directory

Memperbaiki Office 365 Error AADSTS51004, The user account does not exist in the directory
 Pada artikel ini, kita akan mempelajari cara mengatasi Office 365 yang mengalami error AADSTS51004, The user account does not exist in the directory. Error ini biasanya muncul ketika pengguna mencoba login ke Office 365, aplikasi cloud berbasis business, atau program desktop Office 365. Error ini mungkin muncul pada percobaan pertama, tetapi jika anda merefresh halaman, anda akan mendapatkan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-office-365-error.html

Rabu, 19 Juli 2023

Memperbaiki Noise pada Headphone Bluetooth di Windows 10/11

Memperbaiki Noise pada Headphone Bluetooth di Windows 10/11
 Beberapa pengguna melaporkan adanya masalah dengan mendengar suara noise statis pada headphone atau earphone Bluetooth mereka yang terhubung ke komputer Windows 10 atau Windows 11 mereka. Masalah ini terjadi meskipun perangkat Bluetooth telah terisi penuh. Selain itu, beberapa pengguna juga mengalami masalah stuttering audio. Solusi untuk masalah ini bervariasi tergantung pada penyebabnya,

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-noise-pada-headphone.html

Memperbaiki Error NotificationController.dll is missing atau not found di Windows 10/11

Memperbaiki Error NotificationController.dll is missing atau not found di Windows 10/11
 Betapa menjengkelkannya ketika anda ingin menikmati game favorit anda atau menggunakan aplikasi tetapi anda kemudian mendapatkan error NotificationController.dll is missing atau was not found. Walaupun Windows merupakan system operasi yang komprehensif, tidak ada jaminan bahwa error tidak akan terjadi. Error file .dll yang hilang juga seringkali sulit untuk diatasi. Oleh karena itu, langkah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-notificationcontrolle.html

Memperbaiki Komputer Freezing Tetapi Kursor Mouse Masih Bergerak di Windows 10/11

Memperbaiki Komputer Freezing Tetapi Kursor Mouse Masih Bergerak di Windows 10/11
 Jika PC Windows 10 atau Windows 11 anda freezing saat digunakan tetapi kursor mouse masih dapat bergerak di layar anda, maka artikel ini dapat membantu anda memperbaikinya.Beberapa pengguna Windows 10 atau Windows 11 mengalami masalah dimana layar mereka mengalami  freezing saat menggunakan PC, sehingga mereka tidak dapat menggunakan bagian apapun dari file dan folder meskipun kursor mouse masih

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-komputer-freezing-tetapi.html

Memperbaiki MBR Error 1, 2 atau 3 di Windows 10/11

Memperbaiki MBR Error 1, 2 atau 3 di Windows 10/11
 Ketika anda menghidupkan komputer Windows anda, jika anda mendapatkan pesan MBR Error 1, 2 atau 3 pada layar anda, maka anda dapat mengikuti petunjuk dalam artikel ini untuk mengatasi masalah ini. Terdapat dua alasan yang mungkin menjadi penyebab masalah ini dan kedua alasan tersebut telah saya jelaskan dibawah ini bersama dengan solusinya masing-masing.Memperbaiki MBR Error 1, 2 atau 3 di

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-mbr-error-1-2-atau-3-di.html

Selasa, 18 Juli 2023

Cara Aktifkan atau Nonaktifkan Roaming Data Seluler di Windows 11

Cara Aktifkan atau Nonaktifkan Roaming Data Seluler di Windows 11
 Dalam artikel ini, saya akan menjelaskan cara mengaktifkan atau menonaktifkan fitur Roaming Data Seluler di Windows 11. Pada Windows 11, terdapat pengaturan khusus yang memungkinkan anda mengontrol koneksi data seluler saat anda berada di luar jangkauan jaringan operator seluler anda. Jika anda ingin menghindari biaya roaming data, maka anda juga dapat menonaktifkan atau mematikan roaming data

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-aktifkan-atau-nonaktifkan-roaming.html

Cara Menggunakan ShellExView untuk Melihat dan Menonaktifkan Ekstensi Shell di Windows

Cara Menggunakan ShellExView untuk Melihat dan Menonaktifkan Ekstensi Shell di Windows
 Dalam artikel ini, saya akan menjelaskan cara menggunakan ShellExView untuk melihat dan menonaktifkan Ekstensi Shell pada komputer dengan Windows 10 atau Windows 11 anda. Ekstensi Shell (Shell Extension) merupakan objek COM yang memperluas fungsi Windows Shell (Explorer).Terdapat beberapa jenis Ekstensi Shell yang ada di Windows. Contohnya, terdapat ekstensi handler menu Shortcut yang

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menggunakan-shellexview-untuk.html

Memperbaiki Services Error 2, The system cannot find the file specified

Memperbaiki Services Error 2, The system cannot find the file specified
 Beberapa pengguna mencoba untuk mejalankan atau merestart service dari jendela Services Windows, namun mereka menghadapi kegagalan dalam melakukannya. Error yang muncul mengindikasikan bahwa Windows tidak dapat menemukan file yang diperlukan untuk memulai proses tersebut. Dalam artikel ini, saya akan menjelaskan langkah-langkah yang dapat anda lakukan ketika anda menghadapi Error 2, The system

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-services-error-2-system.html

Senin, 17 Juli 2023

Memperbaiki Error 0xC0000218, STATUS CANNOT LOAD REGISTRY FILE

Memperbaiki Error 0xC0000218, STATUS CANNOT LOAD REGISTRY FILE
 Salah satu error yang paling dibenci di Windows adalah Blue Screen of Death atau BSOD. Error ini bisa terjadi karena berbagai alasan dan biasanya memberikan informasi tentang nama error dan petunjuk mengapa error itu terjadi. Salah satu error blue screen yang sering muncul adalah STATUS_CANNOT_LOAD_REGISTRY_FILE atau error code 0xC0000218. Pada artikel ini, saya akan membahas cara

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-0xc0000218.html

Memperbaiki Error Invalid access to memory location di Windows 10/11

Memperbaiki Error Invalid access to memory location di Windows 10/11
 Artikel ini membahas beberapa solusi untuk mengatasi error Invalid access to memory location di Windows 10 atau Windows 11 anda. Error ini sering terjadi di komputer Windows dalam berbagai situasi, seperti saat membuka program, menginstall atau menguninstall program, mengupdate driver, menginstall update Windows dan sebagainya. Beberapa pengguna juga melaporkan error ini saat bermain video game

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-invalid-access-to.html

Minggu, 16 Juli 2023

Memperbaiki Error 0xc0000225, The application or operating system couldn’t be loaded

Memperbaiki  Error 0xc0000225, The application or operating system couldn’t be loaded
 Ketika anda mem-boot komputer Windows 10 atau Windows 11, anda mungkin mendapatkan pesan error The application or operating system couldn’t be loaded because a required file is missing or contain errors dengan error code 0xc0000225. Jika demikian, maka artikel ini akan membantu anda memecahkan masalah tersebut.Saat anda mengalami masalah ini, anda akan melihat blue screen dengan pesan error

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-0xc0000225.html

Cara Reset File History di Windows 10/11

Cara Reset File History di Windows 10/11
 Fitur File History di Windows 10 dan Windows 11 memungkinkan anda untuk membackup dan memulihkan file-file yang ada di Desktop, Documents, Favorites, Pictures, Videos, Saved Games, Downloads, Music dan lokasi lainnya ke lokasi jaringan atau drive eksternal seperti SSD, HDD atau USB. Ini memungkinkan anda mendapatkan kembali file anda meskipun file aslinya rusak atau hilang. Anda dapat dengan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-reset-file-history-di-windows-1011.html

Memperbaiki Network Printer Error 0x0000007a, 0x00004005, 0x00000057, 0x00000006

Memperbaiki Network Printer Error 0x0000007a, 0x00004005, 0x00000057, 0x00000006
 Jika anda menghadapi pesan error Windows cannot connect to the printer saat mencoba menghubungkan ke network printer, artikel ini dapat membantu anda mengatasi masalah tersebut dengan beberapa trik dan tips sederhana. Error ini dapat diikuti dengan error code yang berbeda yang mungkin anda temui seperti 0x0000007a, 0x00004005, 0x00000057 dan 0x00000006. Walaupun setiap error code memiliki

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-network-printer-error.html

Sabtu, 15 Juli 2023

Memperbaiki Tidak Dapat Mengubah Ukuran Jendela di Windows 10/11

Memperbaiki Tidak Dapat Mengubah Ukuran Jendela di Windows 10/11
 Ketika anda meluncurkan aplikasi di Windows 10 atau Windows 11, anda dapat memulihkannya dan mengubah ukurannya dengan menyeret tepi atau sudutnya menggunakan mouse. Namun, beberapa pengguna mengalami masalah dimana mereka tidak dapat mengubah ukuran jendela yang terbuka. Fitur  restore dan resize ukuran jendela mungkin tidak berfungsi sepenuhnya, atau mereka mungkin tidak dapat memperkecil dan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-tidak-dapat-mengubah-ukuran.html

Memperbaiki Printer Error 0x000003e3 di Windows 10/11

Memperbaiki Printer Error 0x000003e3 di Windows 10/11
 Jika anda menghadapi error pada Printer dengan error code 0x000003e3 pada komputer Windows 10 atau Windows 11 anda saat mencoba print dokumen ke shared local network printer, maka artikel ini bertujuan untuk memberikan solusi yang paling sesuai untuk membantu anda menyelesaikan masalah ini dengan cepat.Ada beberapa kemungkinan mengapa printer anda terus memberikan pesan error 0x000003e3 ini.

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-printer-error-0x000003e3-di.html

Cara Melihat Daftar Local Administrator di Komputer Windows 10/11

Cara Melihat Daftar Local Administrator di Komputer Windows 10/11
 Anda mungkin telah membuat Local Administrator dan kemudian menambahkan Local Administrator ke group administrator sehingga akun tersebut tidak memerlukan hak istimewa.  Local Administrator memiliki hak istimewa yang lebih tinggi yang memungkinkan mereka membuat perubahan yang signifikan pada system komputer, menginstall software, mengubah pengaturan system dan lain sebagainya. Hal ini

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-melihat-daftar-local-administrator.html

Jumat, 14 Juli 2023

Memperbaiki Error Camera 0xA00F425C di Windows 10/11

Memperbaiki Error Camera 0xA00F425C di Windows 10/11
 Artikel ini akan membahas error code 0xA00F425C yang muncul saat menggunakan aplikasi Camera di system operasi Windows dan memberikan langkah-langkah untuk memperbaikinya. Beberapa pengguna Windows telah melaporkan mengalami masalah ini saat mereka mencoba merekam video atau mengambil foto menggunakan aplikasi Camera di Windows 10 atau Windows 11.Saat anda mengalami masalah ini, anda akan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-camera-0xa00f425c-di.html

Cara Mengubah LAN Manager Authentication Level di Windows 10/11

Cara Mengubah LAN Manager Authentication Level di Windows 10/11
 LAN Manager Authentication Level memungkinkan anda untuk mengatur protokol autentikasi untuk logon network. Ada beberapa cara untuk melakukan ini, tergantung pada versi Windows yang anda gunakan. Dimungkinkan untuk mengubah LAN Manager authentication level menggunakan Local Group Policy Editor dan Registry Editor. Jika anda menggunakan Windows 10 atau Windows 11 versi Home, maka anda dapat

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-mengubah-lan-manager.html

Memperbaiki Battle.net DLL Entry Point Not Found

Memperbaiki Battle.net DLL Entry Point Not Found
 Apakah anda mengalami error Entry Point not found saat mencoba meluncurkan Battle.net di Windows 10 atau Windows 11 anda? Beberapa pengguna telah melaporkan bahwa mereka tidak dapat memulai Battle.net Launcher karena masalah ini. Berikut ini adalah pesan error lengkap yang dilaporkan oleh beberapa pengguna yang mengalami masalah ini.Battle.net.exe – Entry Point Not FoundThe procedure entry point

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-battlenet-dll-entry-point.html

Kamis, 13 Juli 2023

Cara Menonaktifkan SMB1 di Windows 10/11

Cara Menonaktifkan SMB1 di Windows 10/11
 Meskipun isu keamanan terkait system bukanlah fenomena baru, namun kekacauan yang ditimbulkan oleh ransomware Wannacrypt telah memicu tindakan mendesak di kalangan pengguna internet. Ransomware ini mengincar kerentanan dalam layanan SMB dari system operasi Windows untuk penyebarannya.Server Message Block (SMB) adalah protokol untuk berbagi file jaringan yang ditujukan untuk berbagi file, printer

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menonaktifkan-smb1-di-windows-1011.html

Memperbaiki Printer Error 0x00000775 di Windows 10/11

Memperbaiki Printer Error 0x00000775 di Windows 10/11
 Saat menghubungkan printer pada Windows 10 atau Windows 11, anda mungkin melihat error code 0x00000775. Error code ini biasanya menampilkan pesan Windows cannot connect to the printer yang akan mencegah anda melakukan print dokumen.Meskipun printer adalah perangkat yang berguna, namun ia dapat mengalami masalah atau error. Salah satu contohnya adalah ketika printer tidak berfungsi setelah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-0x00000775-di-windows.html

Mengatasi Clipchamp Menghabiskan Banyak Ruang di Komputer

Mengatasi Clipchamp Menghabiskan Banyak Ruang di Komputer
 Microsoft menawarkan berbagai aplikasi secara gratis sebagai bagian dari paket Windows 11 secara default. Salah satu aplikasi yang disediakan adalah Clipchamp. Namun, baru-baru ini, banyak pengguna melaporkan bahwa aplikasi Clipchamp mengkonsumsi banyak ruang disk pada komputer mereka. Jika anda juga mengalami masalah yang sama, maka artikel ini akan berguna untuk anda.Microsoft Clipchamp adalah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/mengatasi-clipchamp-menghabiskan-banyak.html

Rabu, 12 Juli 2023

Memperbaiki Error Code 0x8004e4c3 OneDrive di Windows 10/11

Memperbaiki Error Code 0x8004e4c3 OneDrive di Windows 10/11
 Jika anda mendapatkan error code 0x8004e4c3 di OneDrive, maka artikel ini akan menunjukkan cara untuk memperbaikinya. Error code 0x8004e4c3 di OneDrive terjadi saat anda sign-in ke akun OneDrive anda di Windows 10 atau Windows 11. Saat masalah ini terjadi, anda akan mendapatkan pesan error lengkap seperti berikut ini.There was a problem connecting to OneDriveCheck your internet connection, and

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-code-0x8004e4c3.html

Selasa, 11 Juli 2023

Memperbaiki Error This file does not have an app associated with it di Windows 10/11

Memperbaiki Error This file does not have an app associated with it di Windows 10/11
 Di Windows 10 dan Windows 11, dimungkinkan untuk membuka halaman Settings yang berbeda menggunakan berbagai perintah. Jika anda mendapatkan error associated program saat membuka halaman Settings, maka artikel ini akan bermanfaat untuk anda. Masalah yang sama juga dapat terjadi saat membuka utilitas Windows apapun dan juga file pihak ketiga di komputer Windows anda.Pesan error lengkap yang akan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-this-file-does-not.html

Cara Reset Search Windows ke Default di Windows 10/11

Cara Reset Search Windows ke Default di Windows 10/11
 Setiap kali anda ingin menemukan sesuatu di komputer anda, langkah termudah untuk menemukannya adalah menggunakan Search Windows. Windows menggunakan fitur pengindeksan untuk memberikan hasil yang tepat untuk anda. Search Windows sendiri mulai diperkenalkan di Windows Vista sebagai pengganti dari Indexing Service sebelumnya. Ada beberapa pembaruan untuk fungsinya sejak diperkenalkan dan itu juga

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-reset-search-windows-ke-default-di.html

Memperbaiki Tidak Dapat Menyimpan Gambar Sebagai JPEG atau JPG di Photoshop

Memperbaiki Tidak Dapat Menyimpan Gambar Sebagai JPEG atau JPG di Photoshop
 Photoshop adalah salah satu software graphics berbayar yang sangat populer dan banyak digunakan. Baik para profesional maupun pengguna biasa sering mengandalkan software ini untuk berbagai tugas, mulai dari hal yang sederhana hingga yang kompleks. Namun, terkadang pengguna dapat mengalami masalah ketika mereka tidak dapat menyimpan gambar dalam format JPEG atau JPG di Photoshop.JPG (Joint

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-tidak-dapat-menyimpan.html

Senin, 10 Juli 2023

Memperbaiki Error Connecting to Activision account di COD Modern Warfare

Memperbaiki Error Connecting to Activision account di COD Modern Warfare
 Beberapa pengguna mengalami kesulitan dalam menghubungkan akun Activision mereka dengan layanan lain. Ketika mereka mencoba untuk menghubungkan akun Call of Duty (COD) mereka dengan layanan pihak ketiga seperti Steam atau Battle.Net, atau ketika mereka mencoba mengakses akun yang sudah terhubung, mereka mendapati adanya error. Dalam artikel ini, saya akan membahas tindakan yang dapat anda

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-connecting-to.html

Memperbaiki Microsoft Store Terus Terbuka Secara Otomatis di Windows 10/11

Memperbaiki Microsoft Store Terus Terbuka Secara Otomatis di Windows 10/11
 Apakah Microsoft Store secara otomatis terus terbuka dengan sendirinya di PC anda? Beberapa pengguna mengalami masalah dimana Microsoft Store langsung terbuka bahkan setelah mereka menutupnya. Situasi ini bisa sangat mengganggu karena setiap kali pengguna mencoba membuka aplikasi lain, Microsoft Store tiba-tiba muncul di atasnya.Ada beberapa masalah yang menyebabkan situasi seperti itu, seperti

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-microsoft-store-terus.html

Tips dan Trik Threads untuk Mendapatkan Hal yang Terbaik

Tips dan Trik Threads untuk Mendapatkan Hal yang Terbaik
 Anda telah mempelajari bagaimana mendaftar dan menggunakan aplikasi Threads dari Meta. Sekarang, dalam artikel ini, saya akan berbagi beberapa saran dan strategi yang berguna yang dapat anda terapkan saat menggunakan Threads untuk mendapatkan pengalaman terbaik dari aplikasi ini.Apa itu Aplikasi Threads?Threads merupakan aplikasi microblogging terbaru yang diperkenalkan oleh Meta Platforms.

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/tips-dan-trik-threads-untuk-mendapatkan.html

Memperbaiki Search Windows Tidak Berfungsi di Windows 10/11

Memperbaiki Search Windows Tidak Berfungsi di Windows 10/11
Jika Bar atau icon Serach Windows tidak berfungsi pada PC Windows 10 atau Windows 11 anda, maka artikel ini akan membantu anda mengatasi masalah tersebut. Beberapa pengguna telah melaporkan ketika mereka mencoba mengkliknya atau memasukkan teks ke dalam kotak Search, tidak ada yang terjadi. ada yang mengatakan bahwa kotak Search hilang. Ada juga laporan ikon Search menjadi terlalu besar setelah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2020/02/cara-memperbaiki-search-pencarian-pada.html

Minggu, 09 Juli 2023

Cara Menggunakan Aplikasi Threads dari Instagram - Panduan Pemula

Cara Menggunakan Aplikasi Threads dari Instagram - Panduan Pemula
 Threads adalah aplikasi baru yang dikembangkan oleh Meta Platforms sebagai tambahan untuk portofolio aplikasi mereka yang juga mencakup Instagram, Facebook dan WhatsApp. Aplikasi ini bertujuan untuk menjadi platform media sosial tambahan dimana pengguna dapat membagikan pandangan, pendapat dan pemikiran mereka dengan orang lain, serta terhubung dengan individu di berbagai belahan dunia.Threads

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menggunakan-aplikasi-threads-dari.html

Memperbaiki Ikon Printer Tidak Muncul di Daftar Printer di Windows 10/11

Memperbaiki Ikon Printer Tidak Muncul di Daftar Printer di Windows 10/11
 Jika anda menemukan bahwa ikon Printer tidak muncul di Desktop, di halaman Devices and Printers di Control Panel atau di halaman Printers & Sanner di jendela Settings Windows, maka artikel ini dapat membantu anda mengatasinya. Anda harus mengikuti prosedur yang akan dijelaskan dibawah ini untuk membuat daftar Printer menggunakan driver printer yang sama secara terpisah.Memperbaiki Ikon Printer

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-ikon-printer-tidak-muncul.html

Sabtu, 08 Juli 2023

Memperbaiki Error 0x80180018 There was an error with your license di Windows 10/11

Memperbaiki Error 0x80180018 There was an error with your license di Windows 10/11
 Memulai komputer Windows baru dan mendaftarkan produk Microsoft bisa jadi mengasyikkan. Namun, terkadang anda mendapatkan error saat anda mendaftarkan produk Microsoft anda. Seperti yang dilaporkan oleh beberapa pengguna, bahwa mereka mendapatkan error code 0x80180018 dengan pesan error There was an error with your license saat melakukan pendaftaran produk Microsoft.Error ini biasanya muncul

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-0x80180018-there-was.html

Memperbaiki Microsoft Store Stuck di Loading Screen di Windows 10/11

Memperbaiki Microsoft Store Stuck di Loading Screen di Windows 10/11
 Microsoft Store adalah platform yang sangat berguna bagi pengguna Windows untuk mendownload aplikasi Microsoft. Namun, terkadang Microsoft Store mungkin mengalami masalah seperti stuck di loading screen.Saat stuck di loading screen, Microsoft Store tidak akan mengizinkan pengguna mendownload apapun atau memeriksa update. Mungkin saja masalah loading tak terbatas pada Microsoft Store ini dapat

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-microsoft-store-stuck-di.html

Jumat, 07 Juli 2023

Memperbaiki Startup Type Start dan Stop Service Berwarna Abu-abu di Windows 10/11

Memperbaiki Startup Type Start dan Stop Service Berwarna Abu-abu di Windows 10/11
 Jika Startup type atau tombol Start atau Stop dari service berwarna abu-abu dan tidak dapat dipilih/diklik di Windows 10 atau Windows 11, maka artikel ini akan membantu anda memperbaiki masalah tersebut. Mengaktifkan, monaktifkan, start, stop atau restart service sangat mudah dilakukan. Namun saat anda membuka Services di Windows dan mencoba mengubah Startup type untuk service tertentu, anda

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-startup-type-start-dan-stop.html

Memperbaiki Error The System Administrator has set policies to prevent this installation di Windows 10/11

Memperbaiki Error The System Administrator has set policies to prevent this installation di Windows 10/11
 Artikel ini memberikan solusi untuk mengatasi error The System Administrator has set policies to prevent this installation pada komputer Windows 10 atau Windows 11 anda. Pesan error ini biasanya muncul saat pengguna mencoba melakukan perubahan yang terkait dengan aplikasi tetapi mengalami pembatasan yang mencegah mereka melakukannya.Windows installerThe System Administrator has set policies to

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-system-administrator.html

Kamis, 06 Juli 2023

Memperbaiki Wlanext.exe Menggunakan CPU yang Tinggi di Windows 10/11

Memperbaiki Wlanext.exe Menggunakan CPU yang Tinggi di Windows 10/11
 Apakah anda mengalami masalah penggunaan CPU yang tinggi dari Wlanext.exe di Windows 10 atau Windows 11? Beberapa pengguna Windows melaporkan adanya masalah dengan proses bernama Wlanext.exe yang menyebabkan penggunaan CPU yang tinggi dan mengganggu performa/kinerja system. Sekarang, mari kita pelajari lebih lanjut tentang proses ini dan cara mengatasi masalah penggunaan CPU yang tinggi.Apa yang

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-wlanextexe-menggunakan-cpu.html

Memperbaiki PC Tidak Dapat Booting Setelah Update BIOS

Memperbaiki PC Tidak Dapat Booting Setelah Update BIOS
 Apakah komputer anda mengalami masalah booting setelah melakukan update BIOS? Beberapa pengguna telah melaporkan bahwa setelah menginstall update BIOS, mereka tidak dapat membooting komputer mereka. Meskipun masalah ini mungkin disebabkan oleh update BIOS yang tidak berhasil, banyak pengguna juga melaporkan bahwa masalah tersebut masih muncul meskipun update BIOS berhasil dilakukan.Ada beberapa

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-pc-tidak-dapat-booting.html

Memperbaiki Printer Default Terus Berubah di Windows 10/11

Memperbaiki Printer Default Terus Berubah di Windows 10/11
 Microsoft telah menghapus fitur yang dikenal sebagai Network Location Awareness pada Windows 10 dan Windows 11 yang sebelumnya digunakan untuk mengatur perilaku printer. Sebagai gantinya, Windows 10 dan Windows 11 sekarang secara otomatis mengatur printer terakhir yang dipilih sebagai printer default. Namun, terkadang ini dapat mengganggu penggunanya. Jika anda ingin mencegah Windows mengubah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-printer-default-terus.html

Rabu, 05 Juli 2023

Memperbaiki Notepad Terus Menutup Secara Otomatis di Windows 10/11

Memperbaiki Notepad Terus Menutup Secara Otomatis di Windows 10/11
 Aplikasi Notepad adalah tool yang bermanfaat yang memungkinkan pengguna untuk membuat file teks, menyimpan teks sementara, mengedit file batch atau terkadang bahkan menulis kode. Biasanya, pengguna tidak mengalami masalah apapun dengan aplikasi ini. Namun, akhir-akhir ini, ada banyak pengguna yang mengeluhkan Notepad secara otomatis menutup pada system operasi Windows 10 atau Windows 11.Saat

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-notepad-terus-menutup.html

Memperbaiki Error 0x800b010e The revocation process could not continue

Memperbaiki Error 0x800b010e The revocation process could not continue
 Saat menginstall update Windows dengan menggunakan Windows Update Standalone Installer, anda mungkin mendapatkan error 0x800b010e. Jika demikian, maka artikel ini akan membantu anda. Error ini biasanya terjadi pada edisi Windows Server, namun tidak tertutup kemungkinan terjadi juga pada edisi Windows lainnya.Pesan error lengkap akan ditampilkan seperti berikut ini.Installer encountered an error:

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-0x800b010e-revocation.html

Memperbaiki Multiplayer COD Black Ops Cold War Tidak Berfungsi di Windows 10/11

Memperbaiki Multiplayer COD Black Ops Cold War Tidak Berfungsi di Windows 10/11
 Jika Multiplayer pada game COD Black Ops Cold War tidak berfungsi di PC Windows 10 atau Windows 11 anda, maka artikel ini akan membantu anda memperbaiki masalah ini.Multiplayer mungkin tidak berfungsi di COD Black Ops Cold War karena masalah server dan koneksi internet. Namun, ada beberapa alasan potensial lain mengapa anda mendapatkan masalah ini di PC Windows anda. Beberapa penyebab masalah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-multiplayer-cod-black-ops.html

Selasa, 04 Juli 2023

Cara Sharing dan Menambahkan Network Printer di Windows 10/11

Cara Sharing dan Menambahkan Network Printer di Windows 10/11
 Sharing printer dan menambahkan network printer (printer jaringan) sangat mudah di Windows 11/10/8/7. Jika anda memiliki printer yang terhubung ke komputer, anda dapat membaginya dengan siapapun di jaringan yang sama. Anda dapat mengontrol siapa yang akan mengakses printer atau siapa yang tidak dalam jaringan.Tapi printer yang terhubung langsung ke jaringan daripada terhubung ke komputer yang

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-sharing-dan-menambahkan-network.html

Memperbaiki Error TRAVIS RILEA pada Modern Warfare 2 di Windows 10/11

Memperbaiki Error TRAVIS  RILEA pada Modern Warfare 2 di Windows 10/11
 Artikel ini menampilkan solusi untuk memperbaiki Modern Warfare 2 yang mengalami error TRAVIS – RILEA di Windows 10 atau Windows 11 anda. Call of Duty: Modern Warfare 2 adalah first-person shooting video game yang dikembangkan oleh Infinity Ward dan dipublikasikan oleh Activision. Beberapa gamer mengeluh bahwa error Travis-Rilea terus mengganggu mereka saat memainkan game Modern Warfare 2. Pesan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-travis-rilea-pada.html

Senin, 03 Juli 2023

Memperbaiki Error 0x00000709 Saat Menghubungkan Printer di Windows 10/11

Memperbaiki Error 0x00000709 Saat Menghubungkan Printer di Windows 10/11
 Salah satu tantangan yang paling menjengkelkan ketika menggunakan printer adalah kesulitan dalam mengatur atau mengonfigurasinya pada komputer anda. Salah satu masalah umum yang sering muncul adalah error 0x00000709. Error ini terjadi ketika printer default sudah diatur dan dikonfigurasi atau ketika Windows tidak memungkinkan konfigurasi printer baru sama sekali.Ketika masalah itu terjadi, anda

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-0x00000709-saat.html

Memperbaiki Tombol Caps Lock Menyala dan Mati dengan Sendirinya di Windows 10/11

Memperbaiki Tombol Caps Lock Menyala dan Mati dengan Sendirinya di Windows 10/11
 Caps Lock adalah tombol pada keyboard yang mengunci keyboard komputer untuk mengetik semua huruf dalam huruf besar (kapital). Menekannya lagi akan mematikan Caps Lock. Caps Lock sangat membantu saat anda harus mengetik sesuatu terus menerus dengan huruf kapital. Beberapa pengguna mengalami perilaku aneh dengan tombol Caps lock. Menurut mereka, tombol Caps Lock menyala dan mati secara otomatis

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-tombol-caps-lock-menyala.html

Minggu, 02 Juli 2023

Memperbaiki Error Please wait for the GPSVC Saat Shutdown PC Windows

Memperbaiki Error Please wait for the GPSVC Saat Shutdown PC Windows
 Jika anda melihat pesan Please wait for the GPSVC saat mematikan komputer Windows 10 atau Windows 11, maka itu berarti service Group Policy membutuhkan waktu lebih lama dari yang diharapkan untuk mengupdate pengaturan dan menyelesaikan tugasnya. Namun terkadang, komputer anda mungkin sering menampilkan pesan ini dan tetap ditampilkan di layar untuk waktu yang lama. Jika anda menghadapi masalah

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-please-wait-for-gpsvc.html

Memperbaiki SecurityHealthService.exe Crash atau Berhenti Bekerja

Memperbaiki SecurityHealthService.exe Crash atau Berhenti Bekerja
 Jika anda menghadapi masalah dengan Windows Security dan melihat pesan error yang mengatakan The Windows Security service (atau SecurityHealthService.exe) on Local Computer started and then stopped, maka artikel ini memiliki beberapa solusi yang akan membantu anda mengaasi masalah tersebut.Alasan mengapa securityhealthservice.exe sering crash mungkin berkaitan dengan file system yang korup atau

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-securityhealthserviceexe.html

Sabtu, 01 Juli 2023

Memperbaiki Error Code 0x80d03801 Microsoft Store di Windows 10/11

Memperbaiki Error Code 0x80d03801 Microsoft Store di Windows 10/11
 Beberapa pengguna telah mengalami error code 0x80d03801 ketika mereka mencoba mendownload atau menginstall game atau aplikasi melalui Microsoft Store dan tindakan tersebut tidak berhasil. Sebagai gantinya, mereka mendapati error code 0x80d03801 muncul di layar. Error yang serupa juga dapat terjadi saat mereka mencoba mendownload atau menjalankan game melalui aplikasi Xbox untuk PC dengan Windows

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/memperbaiki-error-code-0x80d03801.html

Cara Menambahkan File atau Folder ke Daftar Exception Semua Antivirus di Windows 10/11

Cara Menambahkan File atau Folder ke Daftar Exception Semua Antivirus di Windows 10/11
 Dalam artikel ini, saya akan menunjukkan kepada anda cara mengecualikan program, file dan folder dari scan antivirus McAfee, Kaspersky, Norton Avast, AVG, Bitdefender, Malwarebytes dan lainnya di Windows 10 atau Windows 11. Saat anda memasukkan program ke whitelist, software antivirus akan berhenti memblokirnya.Menambahkan File atau Folder ke Daftar Exception Semua AntivirusSaya telah memberikan

source https://mastertipsorialindo.blogspot.com/2023/07/cara-menambahkan-file-atau-folder-ke.html